Sering kali kita mengalami error pada program CI (Codeigniter) pada form tertentu, padahal pada saat dijalankan di lokal “Localhost” berjalan dengan baik namun disaat diupload pada hosting error.
A PHP Error was encountered
Enable to load the requested file : …..
nah bagaimana mengatasinya ?
Sebelumnya untuk localhost dan hosting itu berbeda, “localhost” memiliki akses root dan bisa melakukan apapun tanpa ada batasan, sedangkan untuk hosting ada batasan-batasan yang tidak diberikan hak akses nya, langsung saja kita jelaskan.
Edit filename: core/Common.php, line number: 257
Sebelum:
return $_config[0] =& $config;
Sesudah:
$_config[0] =& $config;
return $_config[0];
Alhamdulillah menurut hasil percobaan saya sendiri, setelah melakukan tindakan tersebut permasalahan eror pada php langsung teratasi.
Semoga info diatas bermanfaat dan selamat mencoba.
0 Comments:
Posting Komentar